Ngomongin Anugrah mungkin yang terlintas adalah sebuah pemberian yang sangat indah, dan menyenangkan, sebuah kebahagian yang tak terkira. Namun benarkah demikian???
Jawabanya adalah "YA". Namun selama kita tidak mengerti dan menyadarinya, kita tidak akan merasa bahagia.
Bagaimana cara untuk mengerti dan menyadarinya sehinga kita akan selalu bersyukur atas semua yang ada pada kita, semua yang Tuhan berikan, semua yang kita miliki.
Hal sederhana yang akan menbukakan pikiran kita adalah dengan menjadi peka terhadap apa yang kita miliki sekarang, Peka disini saya tegaskan adalah Kita harus mampu mengambil segi Positif dari setiap hal yang terjadi dan setiap yang kita miliki.
Untuk mengambarkannya mungkin Puisi dibawah dapat membantu. saya membuat Puisi ini, saat saya sadar dan menyadari Anugrah yang Tuhan beri dalam kehidupan saya.
*Baca pelan-pelan yaw, , , :D
<!- ANUGRAH -->
Semakin merasa lemah namun berada diantara anugrah yang tak terungkapkan.
Meski saat aku butuh untuk diakui dan di puji, ini membuat aku marah dan sedih.
Terimakasih BAPA, karena selama aku mengerti dan menyadari semua ini, ini membuat aku kuat dan mampu bersyukur.
Tuhan beri aku Ayah yang keras dan dia jadikan aku kuat untuk bertahan,
Tuhan beri aku Ibu yang tulus dan dia ajari aku untuk bersyukur,
Tuhan beri aku Kakak yang tanguh, yang ajari aku untuk tak pernah takut,
Tuhan beri aku Adik yang nakal, yang ajari aku untuk berbicara dan tertawa,
Tuhan beri aku Adik yang menarik, yang ajari aku untuk tersenyum,
Tuhan beri aku Kakek yang setia, yang ajari aku untuk setia,
Dan semua ini membuat aku selalu mampu bersyukur. Meski cinta pertamaku tak bersamaku lagi.
Mungkin Anugrah memiliki waktu untuk menjaga sebuah permata, dan mengenal bintang,
Meski tak lama, namun tak terlalu sebentar. untuk buat aku bangkit dan melihat hal di atas cakrawala,
Seorang hawa yang simple, yang mampu melihat dan beri jawaban luar biasa.
*Sekian, h h he.
Gbu.
Jawabanya adalah "YA". Namun selama kita tidak mengerti dan menyadarinya, kita tidak akan merasa bahagia.
Bagaimana cara untuk mengerti dan menyadarinya sehinga kita akan selalu bersyukur atas semua yang ada pada kita, semua yang Tuhan berikan, semua yang kita miliki.
Hal sederhana yang akan menbukakan pikiran kita adalah dengan menjadi peka terhadap apa yang kita miliki sekarang, Peka disini saya tegaskan adalah Kita harus mampu mengambil segi Positif dari setiap hal yang terjadi dan setiap yang kita miliki.
Untuk mengambarkannya mungkin Puisi dibawah dapat membantu. saya membuat Puisi ini, saat saya sadar dan menyadari Anugrah yang Tuhan beri dalam kehidupan saya.
*Baca pelan-pelan yaw, , , :D
<!- ANUGRAH -->
Semakin merasa lemah namun berada diantara anugrah yang tak terungkapkan.
Meski saat aku butuh untuk diakui dan di puji, ini membuat aku marah dan sedih.
Terimakasih BAPA, karena selama aku mengerti dan menyadari semua ini, ini membuat aku kuat dan mampu bersyukur.
Tuhan beri aku Ayah yang keras dan dia jadikan aku kuat untuk bertahan,
Tuhan beri aku Ibu yang tulus dan dia ajari aku untuk bersyukur,
Tuhan beri aku Kakak yang tanguh, yang ajari aku untuk tak pernah takut,
Tuhan beri aku Adik yang nakal, yang ajari aku untuk berbicara dan tertawa,
Tuhan beri aku Adik yang menarik, yang ajari aku untuk tersenyum,
Tuhan beri aku Kakek yang setia, yang ajari aku untuk setia,
Dan semua ini membuat aku selalu mampu bersyukur. Meski cinta pertamaku tak bersamaku lagi.
Mungkin Anugrah memiliki waktu untuk menjaga sebuah permata, dan mengenal bintang,
Meski tak lama, namun tak terlalu sebentar. untuk buat aku bangkit dan melihat hal di atas cakrawala,
Seorang hawa yang simple, yang mampu melihat dan beri jawaban luar biasa.
*Sekian, h h he.
Gbu.